top of page

Modifikasi Toyota Hilux Jadi 6x6, Semakin Gahar

  • Admin
  • 10 Des 2019
  • 1 menit membaca

Toyota Hilux, Kendaaran Double Cabin biasa yang diproduksi oleh Toyota untuk segmen pickup, Namun ditangan modifikator asal Bulgaria, Vromos. Toyota Hilux memiliki satu gardan tambahan dibelakang.

Jangan kaget lihat Toyota Hilux lama satu ini yang pilih modifikasi ekstrem.

Sebab, bengkel modifikasi asal Bulgaria sudah mengubahnya jadi lebih gambot bak 'monster' truck.


Modifikasi Toyota Hilux dengan 6 roda sekaligus ini hasil garapan Vromos, bengkel modifikasi asal Bulgaria.


Ubahan paling mencolok di Hilux keluaran tahun 2015 ini tentu saja 6 roda yang kini terpasang. Yang tentu berdampak pada dimensinya yang jadi lebih panjang.


Toyota Hilux D-Cab adalah mobil double cabin yang modern dan juga stylish dengan fitur yang Toyota Hilux D-Cab adalah mobil double cabin yang modern dan juga stylish dengan fitur yang

Agar kemampuan jelajahnya jadi makin oke, supensi pikap Toyota Hilux ini juga ditinggikan hingga 50 mm.


Selesai dengan kaki-kaki, bodi Toyota Hilux ini juga ikut diubah jadi lebih gambot.


Pada bagian fender didesain lebih membulat. Juga ada sisipan skid plate dan penambahan satu lampu LED bar di bagian atap.


Biar makin tangguh, Toyota Hilux ini juga dilengkapi dengan snorkle.

Video Test Drive Toyota Hilux 6x6


Comments


CALL US

Telp:

081-226-935-225

Whatsapp :

081-226-935-225 

085-827 664-827

EMAIL US
ALAMAT

Krajan, Kandangan, Kabupaten Temanggung, Jawa Tengah 56281

OPENING HOURS

SENIN - SABTU : 08.00 - 17.00

bottom of page